Summoners war: Team Auto Giant B 10 | Level Baru

Sabtu, 14 Februari 2015

Pada kesematan ini mari kita coba berbagi tentang team untuk menyelesaikan hall of giant B 10 agar lebih mudah mendapatkan rune *6 dengan opsi dan sub opsi yang bagus tentunya. Seperti yang kita jelaskan sebelumnya bahwa drop rune paling bagus ada di Cairos Dungeon baik di hall of giant maupun Pada dragon. Dalam game android summoners war, kualits rune sama pentingnya dengan kualits monster yang kita dapat. Bayangkan saja jika kita punya NB *5 yang banyak tapi rune hanya *3 semua, sama saja char tersebut tidak ada artinya di arena maupun di dungeon. Jadi keseimbangan rune dengan monster sangatlah penting. Oleh karena itu cobalah cari rune di hall of gian dan dragon mulai dari stage B6 keatas.

Rune yang bagus dapat membuat sebuah monster sangat bagus, bahkan seekor slime saja bisa menjadi luar biasa hebat jika diberi rune *6 yang tepat. Rune terbaik tentu di drop di stage paling tinggi pula, yakni di golem B10 maupun dragon b10. Kali ini kita hanya akan membahas team yang tepat untuk menyelesaikan giant B10 dengan menggunakan monster drop unknown scroll, dungeon dan SD pada summoners war.

Adapun team yang tepat digunakan untuk menyelesaikan giant b10 auto adalah: Ahman (light bearman), Darion (vagabond light), inugami light, pixie wind, dan griffon wind. Bearman light bisa didapat dari secret dungeon (SD) begitu juga dengan Vagabond dan Inugami tentunya, sedangkan Vixie bisa didapat dari summon unknown scroll, dan griffon bisa didapat dengan hunt di dungeon.

Untuk menyelesaikan hall of giat b10 summoners war maka team tersebut harus dibuild sebagai berikut:

  1. Ahman di build hingga *6 dengan rune vio energy atau swift energi, dengan opsi rune 2 HP %, rune 4 Crit rate %, dan rune 6 HP %. Usahakan mendapatkan sub osi berupa HP dan atau Crit rate di semua rune.
  2. Darion dibuild hingga *6 dan full eergy, dapatkan sup opsi SPD
  3. Light inugami build hingga *6 dengan rune fatal blade dengan opsi atk % di ketiga rune %
  4. Griffon awaken dibuil hingga *5 rune swift focus dengan opsi rune 2 SPD, rune 4 HP % atau Def %, rune 6 acc% atau bisa juga seluruhnya HP/ deff % dengan syarat dapatkan sup opsi acc dan SPD, sebaiknya full skill
  5. Pixie wind, buil hingga bintang 5 rune swift focus dengan opsi sama denengan griffon wind.
Saat melakukan farming/ hunt maka gunakan ahman sebagai leader, sehingga deff dari semua char light akan meningkat hingga 30%. Komposisi ini memiliki keberhasilan tinggi dalam menyelesaikan giant b10 summoners war hingga 90%. Hunt dilaakukan dengan auto atau boss attack order langsung pada bossnya. Agar lebih muda membuilnya sebaiknya coba cari videonya di youtube disana telah ada yang mengupload dalam bentuk video sehingga kita lebih mudah membagun team tersebut.

Kesimpulan dan tips main summoners war untuk pemula:
Bila kita baru memulai game android ini maka sebaiknya langsung membangun team diatas sejak awal permainan sehingga nantinya tidak sulit lagi untuk membuat team yang baik. Bila kita membangunnya di saat level sudah tinggi ada kecenderungn gagal karena jenuh. Semoga tips singkat kali ini bermanfaat dan memudahkan kita dalam bermain game summoners war ini. 

Label: , ,

Anda sedang membaca artikel Summoners war: Team Auto Giant B 10 di blog Level Baru. Sampaikan kritik saran anda kepada Author blog ini melalaui form kometar atau contact. Posted by Singarimbun at 21.41

Post a Comment to Level Baru: Summoners war: Team Auto Giant B 10

Lebih baru›  ‹Lebih tua